Paguyuban Ojek Terminal Purabaya

Layanan Kami

Aman
Cepat
Ramah
Bersih
Tepat
Siaga
24/7
Ojek Penumpang

Layanan transportasi cepat, aman, dan nyaman untuk perjalanan harian Anda.

Antar Jemput Barang

Pengiriman barang cepat dan terpercaya ke tujuan Anda.

Ojek Sekolah dan Kantor

Solusi aman dan praktis untuk antar-jemput anak sekolah serta pekerja kantoran.

Proses Layanan Kami

Proses layanan yang Mudah dan Cepat
  • 1. Pesan

    Pelanggan menghubungi untuk memesan layanan.

  • 2. Penjemputan

    Pengemudi menuju lokasi pelanggan.

  • 3. Perjalanan

    Mengantar pelanggan atau barang dengan aman dan cepat.

  • 4. Pembayaran

    Pelanggan melakukan pembayaran sesuai tarif yang telah ditentukan.

    3000

    Senyum Pelanggan

    500

    Pelanggan per Hari

    5000

    Jangkauan

    1000

    Jaringan Kemitraan

    Tentang Kami

    Kami adalah Paguyuban Ojek Terminal Purabaya (POTP), komunitas pengemudi ojek yang siap melayani dengan aman, nyaman, dan terpercaya
    Dengan semangat kebersamaan, kami tidak hanya mengantarkan penumpang ke tujuan, tetapi juga membangun solidaritas dan kesejahteraan bagi sesama. Bersama, kami melaju untuk pelayanan terbaik!
    Tidak ada postingan.
    Tidak ada postingan.

    Struktur Organisasi POTP

    Klik Disini Untuk Struktur Lebih Lengkap

    Ketua Paguyuban Ojek Terminal Purabaya.

    Sairan
    Ketua

    Sekretaris Paguyuban Ojek Terminal Purabaya.

    Rusdi
    Sekretaris

    Bendahara Paguyuban Ojek Terminal Purabaya.

    Tuhu Susiawan
    Bendahara

    Hubungi Kami

    Jangan ragu untuk menghubungi kami!

    Name*


    Message*


    Jangan Ragu!

    Butuh layanan ojek yang aman dan terpercaya? Hubungi kami melalui telepon, WhatsApp, atau media sosial. Kami siap melayani Anda!

    • Pemberangkatan Bus Kota Terminal Purabaya
    • +62 878-6210-8383
    • potp@gmail.com
    • www.potp.web.id